3 Orang Yang Nge-Top Gara-Gara Youtube
Berikut 4 Orang yang nge-top gara-gara Youtube:
1.Justin Beiber
Justin Drew Bieber lahir 1 Maret 1994 adalah pop Kanada R & B penyanyi-penulis lagu dan aktor.Bieber peratama kali ditemukan di youtube pada tahun 2008 yang ditemukan oleh Scooter Braun.yang kebetulan datang di Bieber's video di YouTube dan kemudian menjadi manajernya. Braun diatur baginya untuk bertemu dengan Usher di Atlanta , Georgia, dan Bieber segera ditandatangani untuk Raymond Braun Media Group (RBMG), perusahaan patungan antara Braun dan Usher, dan kemudian ke kontrak rekaman dengan Island Records yang ditawarkan oleh LA Reid . Single pertamanya disebut," Satu Waktu ", dirilis di seluruh dunia pada tahun 2009, memuncak dalam sepuluh besar di Kanada dan memetakan di tiga puluh teratas di beberapa pasar internasional. Merilis Singglenya, My World , diikuti pada tanggal 17 November 2009, dan akhirnya bersertifikat platinum di Amerika Serikat. Ia menjadi artis pertama yang memiliki tujuh lagu dari album debut chart di Billboard Hot 100 .
Berikut ini adalah biodata JB
Nama lahir : Justin Drew Bieber
Lahir : 1 Maret 1994 (umur 17)
Asal : Stratford, Ontario , Kanada
Genre : Pop, R & B
Pekerjaan : Penyanyi-penulis lagu, musisi, aktor
Instrumen : Vokal, gitar, piano, perkusi, sangkakala
Tahun aktif : 2009-sekarang
Website : justinbiebermusic.com
Ini dia Video Clip Justin terbaru saat ini "Never Say Never"
2. Briptu Borman Khamarun
Sudah kenal Norman bukan ?, Polisi Gorontalo yang...Brrr, bisa dibilang lucu dan unik. Ini karena goyangan Chaiyya-Chaiyya yang terkenal nan lucu
Norman sudah bolak-balik masuk media massa, sampai-sampai berat tubuhnya turun 7kg.
Berikut ini profil Norman Khamaru :
Nama : Norman Kamaru (Anggota Brimob Polda Gorontalo)
TTL : Gorontalo, 27 November 1985
Anak ke: 9 dari 9 bersaudara
Alamat : Jalan Pancawardana, Kelurahan Padebuolo, Kecamatan Kota Timur, Kota Gorontalo
Hobi : Nyayi lagu india sambil main gitar
Olah raga fav: Basket dan sepak bola
Grup Facebook Briptu Norman Kamaru
Grup Facebook Norman Kamaru (Polisi Gorontalo Menggila)
Norman_KamaruFC
Ini dia Video Norman Khamaru "Chaiyya-Chaiyya"
3.Sinta dan Jojo
Nama Sinta dan Jojo mungkin tidak dikenal publik pada awal 2010, namun nama ini tiba-tiba mencuat dan menjadi pemberitaan di banyak media di Indonesia pada pertengahan 2010. Lagu Keong Racun-lah yang membawa dua gadis belia ini ke puncak ketenaran dan kehidupan yang benar-benar berbeda dari kehidupan sehari-hari mereka sebagai seorang mahasiswi.
Jojo, yang bernama asli Jovita Adityasari adalah seorang gadis yang berusia sekitar 20 tahun yang sedang menempuh pendidikan di Universitas Pasundan angkatan 2008. Jojo sendiri tinggal di Cimahi, di rumah yang sering dijadikan keduanya sebagai tempat merekam adegan lipsync mereka. Sedangkan Sinta bernama lengkap Sinta Nurmansyah adalah seorang gadis yang menempuh pendidikan di UPI. Sinta dan Jojo adalah teman lama, semenjak masa SMA, namun mereka terpisah ketika harus berkuliah di universitas yang berbeda.
Keduanya mengaku sering merekam adegan lipsync untuk beberapa lagu, seperti Keong Racun, Cinta Satu Malam (Remix), Dokter Cinta, Jangan Lebay, dan masih banyak lain. Beruntung, lagu Keong Racun-lah yang menarik perhatian banyak orang, ketika mereka meng-uploadnya ke Youtube. Rekaman lipsync mereka menjadi pembicaraan menarik karena aksi menggemaskan dari keduanya.
Bahkan Charly ST12 pun mendaulat mereka untuk tampil dalam video klip lagu yang sama untuk Duo Putry Penelope yang dibentuknya. Banyak tawaran wawancara dan kegiatan keartisan lainnya yang datang pada keduanya sejak Keong Racun 'meracuni' publik tanah air. dikutip dari http://selebriti.kapanlagi.com/indonesia/s/sinta_dan_jojo/.
Berikut ini video "Keong Racun"
0 Response to "3 Orang Yang Nge-Top Gara-Gara Youtube"
Posting Komentar